Leunca (Solanum nigrum) merupakan tanaman yang dimanfaatkan sebagai sayur dan obat herbal tradisional.